www.siagakupas.com
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Jum'at, 29 Maret 2024
 
Kadis Sosial Kampar: Hujan Deras disertai Angin Puting Beliung Rusak Rumah Warga
Editor: Jupian wrw | Sabtu, 22-05-2021 - 13:37:12 WIB

TERKAIT:
   
 

SiagaKupas.com, Bangkinang Kota – Telah terjadi bencana alam berupa hujan deras disertai angin puting beliung sore Jum’at tanggal 21 Mei 2021 sekitar jam 16:46 wib, yang melanda beberapa desa di sejumlah Kecamatan dengan menimbulkan kerugian materi dengan kerusakan yang diakibatkan Put beliung tersebut, Jum’at(21/5).

Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kampar Drs.Muhammad M.Si menyampaikan Penyebab utama bencana alam puting beliung tersebut dikarenakan curah hujan yang tinggi dan angin kencang sehingga menyebabkan kerusakan disejumlah tempat usaha masyarakat maupun pemukiman penduduk.


“Seluruh anggota Tagana, Tksk dan PSM yang bertugas di lapangan sudah dihimbau untuk dapat melaporkan jumlah rumah yang terdampak kejadian Bencana Alam Angin Puting Beliung  yang terjadi Sore tadi, guna mempercepat pengalisaan kebutuhan bantuan yang mendesak bagi masyarakat yang terdampak kejadian bencana alam angin puting beliung yang terjadi.”Papar Muhammad 

Jumlah kerugian yang terdata sampai saat ini diantaranya, Cucian Mobil Pataya Jl. M.Yamin Bangkinang Kota, Mengakibatkan robohnya cucian mobil dan menimpa 3 unit mobil, Satgas gabungan dibantu masyarakat membersihkan puing puing atap bangunan yang menimpa mobil dan sudah berhasil di evakuasi, Kelurahan Pasir Sialang 2 unit rumah terdiri dari (1 KK, 5 jiwa), Desa Sipungguk 4 Unit rumah (4 KK, 17 jiwa), Desa Tanjung Rambutan 1 Unit rumah, Desa Sei Jalau 2 Unit rumah (2 KK, 11 jiwa), Desa Sungai Tonang 3 Unit rumah (5 KK, 15 jiwa). (J)

(RlsDinSosKPR).



 
Berita Lainnya :
  • Kadis Sosial Kampar: Hujan Deras disertai Angin Puting Beliung Rusak Rumah Warga
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 14 Pengacara Dampingi Istri Korban Pembunuhan Sadis Adieli Zebua, Dan Resmi Buat Laporan Ke Polsek Tenayan Raya
    2 Lurah Pematang Kapau Tar Ajaman S.Sos Pekanbaru Serahkan Bantuan Sembako 943 paket melalui RT/RW
    3 Serah Terima Jabatan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir, 2021-2026
    4 Miris! Kebakaran Di Pasar Tua Puluhan Rumah Terbakar
    5 Mayat Tinggal Setengah Badan di Pinggir Sungai Gangsal
    6 Pembunuhan Sadis Yang Terjadi di Pelalawan Seperti Adegan Film Horor
    7 Kantor Desa Hilimbowowo Nisel
    Kantor Desa Hilimbowo Diduga Jadikan Tempat judi jenis pas (koncleng) Dengan Menggunakan Batu Domino
    8 Ketua PWOIN Kota Bitung, di Minta Dirut Rumah Sakit Budi Mulia Copot Seorang Security Inisial MM
    9 Kades Orahili Ulunoyo Sukadamai Ndruru Mendata Ulang Masyarakat Yang Menerima BLT Tahun 2021
    10 Diduga Libatkan Oknum Ormas Pemuda, Fao'aro Gea Korban Pengeroyokan Minta Laporannya Ditindaklanjuti Polsek Rumbai
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan