www.siagakupas.com
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Kamis, 25 April 2024
 
Peningkatan kasus Covid- 19 di kabupaten Siak memaksa petugas gabungan terus menggelar razia
Editor: Jupian wrw | Sabtu, 08-05-2021 - 09:15:57 WIB

TERKAIT:
   
 

SiagaKupas.com, Siak- Covid-19, Razia Prokes dengan sasaran warga yang tidak menggunakn masker kali ini digelar di KM 4 Kecamatan Tualang Kabupaten Siak Sabtu (8/7/2021).
Razia melibatkan petugas gabungan dari TNI, Polri, Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Siak dan Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Siak

Kasatpol PP Kabupaten Siak Kaharuddin, S.Sos., M.Si melalui Kabid PPUD Satpol PP Kabupaten Siak Subandi, S.Sos, M.Si  mengatakan,  Operasi Yustisi Penegakan Hukum Protokol Kesehatan  Covid--19 ini digelar dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Razia rutin ini diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk mematuhi Protokol Kesehatan Covid-19 guna meminimalisir penyebaran Virus Corona,” ujjar bandi

Menjelang hari raya idul fitri,  lanjut Subandi, aktivitas masyarakat sangat padat. Subandi meminta kesadaran masyarakat agar terus mematuhi Prokes yang ditetapkan pemerintah seperti, tetap menggunakan masker, menjaga jarak saat beraktivitas dan hindari kerumunan mengingat Pasien (positif) Covid-19 masih terus bertambah.  mohon semua menahan diri untuk ‘stay safe’, agar bepergian jangan lupakan masker, dan hindari kerumunan,” ucap bandi

Subandi menambahkan, tim yustisi bersama instansi terkait terus berupaya menekan penyebaran Virus Corona dengan cara gencar menggelar razia Prokes di sejumlah tempat yang berpotensi menjadi penularan Covid-19.

Pada razia Prokes kali ini, ditemukan 41 orang pelanggar tidak memakai masker. diantaranya 16 orang mengikuti pemeriksaan tipiring oleh penyidik pegawai negeri sipil (PPNS) dan selanjutnya akan mengikuti sidang tipiring pada hari Senin tanggal 10 Mei 2021 di kantor camat tualang dari pengadilan negeri Siak secara virtual dan 25 orang lainnya masih dibawah umur membuat surat pernyataan.

Selama melaksanakan  operasi yustisi, petugas memberikan imbauan secara humanis dengan tujuan agar masyarakat memahami maksud Operasi Yustisi yang sering dilakukan, sehingga warga tidak mengabaikan  terhadap Prokes saat keluar rumah.

Hal ini merupakan wujud keseriusan kami dalam melakukan pencegahan penyebaran dan pengendalian Covid-19. (MS)



 
Berita Lainnya :
  • Peningkatan kasus Covid- 19 di kabupaten Siak memaksa petugas gabungan terus menggelar razia
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 14 Pengacara Dampingi Istri Korban Pembunuhan Sadis Adieli Zebua, Dan Resmi Buat Laporan Ke Polsek Tenayan Raya
    2 Lurah Pematang Kapau Tar Ajaman S.Sos Pekanbaru Serahkan Bantuan Sembako 943 paket melalui RT/RW
    3 Serah Terima Jabatan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir, 2021-2026
    4 Miris! Kebakaran Di Pasar Tua Puluhan Rumah Terbakar
    5 Mayat Tinggal Setengah Badan di Pinggir Sungai Gangsal
    6 Pembunuhan Sadis Yang Terjadi di Pelalawan Seperti Adegan Film Horor
    7 Kantor Desa Hilimbowowo Nisel
    Kantor Desa Hilimbowo Diduga Jadikan Tempat judi jenis pas (koncleng) Dengan Menggunakan Batu Domino
    8 Ketua PWOIN Kota Bitung, di Minta Dirut Rumah Sakit Budi Mulia Copot Seorang Security Inisial MM
    9 Kades Orahili Ulunoyo Sukadamai Ndruru Mendata Ulang Masyarakat Yang Menerima BLT Tahun 2021
    10 Diduga Libatkan Oknum Ormas Pemuda, Fao'aro Gea Korban Pengeroyokan Minta Laporannya Ditindaklanjuti Polsek Rumbai
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan