www.siagakupas.com
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Jum'at, 29 Maret 2024
 
Percepat Vaksinasi Lansia, Buka Posko Vaksin di Rumah Ibadah
Editor: Jupian wrw | Minggu, 18-07-2021 - 18:51:19 WIB

TERKAIT:
   
 

SiagaKupas.com, Pelalawan - Berbagai upaya dan ivonasi dilakukan pemerintah Kabupaten Pelalawan, mengingat vaksinasi lansia cakupannya masih sangat rendah dibandingkan vaksinasi bagi tenaga pelayanan publik dan guru.

Menurut Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pelalawan H. Asril,M.Kes di Pangkalan Kerinci.  Sabtu ( 17/7/2021) mengatakan, pihaknya terus berupaya  untuk meningkatkan proges vaksinasi COVID-19 untuk kelompok masyarakat lanjut usia (lansia) dengan sistem jemput bola.

“Selain itu pihaknya  membuka posko pelayanan vaksinasi di rumah ibadah seperti masjid dan gereja. Pemkab Kabupaten Pelelawan juga dibantu TNI dan Polri melakukan  edukasi dan menggerak kan lansia untuk mau divaksin,” urai Asril.

Diakui Dokter Asril, realisasi vaksinasi bagi kelompok lansia memang targetnya masih rendah karena para lansia tidak mau disuntik dengan berbagai alasan.

“Dari target 22.350 orang lansia yang terdata baru sekitar 12% yang divaksinasi. Pemerintah Kabupaten Pelalawan mengharapkan masyarakat  yang memiliki keluarga lansia bisa mengedukasi, agar mereka mau divaksin COVID-19,” tutur Asril. 

( MC Pelalawan/dyana/toeb)

 



 
Berita Lainnya :
  • Percepat Vaksinasi Lansia, Buka Posko Vaksin di Rumah Ibadah
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 14 Pengacara Dampingi Istri Korban Pembunuhan Sadis Adieli Zebua, Dan Resmi Buat Laporan Ke Polsek Tenayan Raya
    2 Lurah Pematang Kapau Tar Ajaman S.Sos Pekanbaru Serahkan Bantuan Sembako 943 paket melalui RT/RW
    3 Serah Terima Jabatan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir, 2021-2026
    4 Miris! Kebakaran Di Pasar Tua Puluhan Rumah Terbakar
    5 Mayat Tinggal Setengah Badan di Pinggir Sungai Gangsal
    6 Pembunuhan Sadis Yang Terjadi di Pelalawan Seperti Adegan Film Horor
    7 Kantor Desa Hilimbowowo Nisel
    Kantor Desa Hilimbowo Diduga Jadikan Tempat judi jenis pas (koncleng) Dengan Menggunakan Batu Domino
    8 Ketua PWOIN Kota Bitung, di Minta Dirut Rumah Sakit Budi Mulia Copot Seorang Security Inisial MM
    9 Kades Orahili Ulunoyo Sukadamai Ndruru Mendata Ulang Masyarakat Yang Menerima BLT Tahun 2021
    10 Diduga Libatkan Oknum Ormas Pemuda, Fao'aro Gea Korban Pengeroyokan Minta Laporannya Ditindaklanjuti Polsek Rumbai
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan