www.siagakupas.com
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Kamis, 28 Maret 2024
 
Tim Blue light Patrol Polsek Tampan Bantu korban Laka lantas Dijalan Naga Sakti Pekanbaru
Editor: | Selasa, 25-01-2022 - 20:52:35 WIB

TERKAIT:
   
 

Siagakupas.com, Pekanbaru - Tim Blue Light Patrol Polsek Tampan melakukan membantu pertolongan tindakan pertama kecelakaan terhadap kendaraan antara roda dua dengan roda dua di jalan Naga Sakti Pekanbaru, Selasa (25/01/2022)

Pada saat Tim blue light Patrol pagi merupakan kegiatan prioritas Kapolsek Tampan untuk rutinitas yang dilaksanakan oleh personil Polsek Tampan, dibawah pimpinan Kapolsek Tampan Kompol I Komang Aswatama SH SIK melalui Kanit II Samapta Ipda Predy Silalahi didampingi Kasi Humas Ipda Syafriwandi dengan menggunakan kendaraan satu Unit Roda empat dan empat Unit Roda dua dengan jumlah personil 10 orang untuk melaksanakan Blue Light pagi

Panit II Samapta Polsek Tampan Pekanbaru Ipda Predy Silalahi Mengatakan didalam pelaksanaan blue Light ini banyak masyarakat merasa terbantu dengan kehadiran Polri ditengah-tengah masyarakat.,

Seperti kita lihat saat ini adanya kecelakaan roda dua yg mengakibatkan korban luka-luka, kita Polri memberikan pertolongan pertama terhadap korban membawa ke rumah sakit terdekat dan kendaraan korban kita amankan di Polsek tampan.,"Ujar Panit II Samapta

Kapolsek Tampan Kompol I Komang Aswatama SH SIK mengungkapkan Tim blue Light Patrol Polsek Tampan merupakan kegiatan Patroli rutin yang dilakukan baik pagi, sore maupun pada saat malam hari guna mengurangi tingkat kejahatan maupun kemacetan serta kecelakaan berlalu lintas, kita berharap semoga di wilayah Kota Pekanbaru terkhusus wilayah Kec. Bina Widya dan Kec. Tuah madani selalu aman terhindar dari kejahatan

Rute yang menjadi prioritas tempat-tempat sasaran adalah tempat rawan kecelakaan, Curanmor, Curas dan Curat (C3) dan tindak pidana lainnya yang ada di wilayah hukum Polsek Tampan Pekanbaru

Dalam hal ini kita Polri juga meng Infokan kepada Masyarakat kota Pekanbaru, sekarang Polresta Pekanbaru sudah menerbitkan berupa aplikasi Tanjak Polresta dengan mendowload di play Stor dengan mudah melaporkan setiap kejahatan jalanan."ujar Kapolsek

*Humas Polsek Tampan Pekanbaru*



 
Berita Lainnya :
  • Tim Blue light Patrol Polsek Tampan Bantu korban Laka lantas Dijalan Naga Sakti Pekanbaru
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 14 Pengacara Dampingi Istri Korban Pembunuhan Sadis Adieli Zebua, Dan Resmi Buat Laporan Ke Polsek Tenayan Raya
    2 Lurah Pematang Kapau Tar Ajaman S.Sos Pekanbaru Serahkan Bantuan Sembako 943 paket melalui RT/RW
    3 Serah Terima Jabatan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir, 2021-2026
    4 Miris! Kebakaran Di Pasar Tua Puluhan Rumah Terbakar
    5 Mayat Tinggal Setengah Badan di Pinggir Sungai Gangsal
    6 Pembunuhan Sadis Yang Terjadi di Pelalawan Seperti Adegan Film Horor
    7 Kantor Desa Hilimbowowo Nisel
    Kantor Desa Hilimbowo Diduga Jadikan Tempat judi jenis pas (koncleng) Dengan Menggunakan Batu Domino
    8 Ketua PWOIN Kota Bitung, di Minta Dirut Rumah Sakit Budi Mulia Copot Seorang Security Inisial MM
    9 Kades Orahili Ulunoyo Sukadamai Ndruru Mendata Ulang Masyarakat Yang Menerima BLT Tahun 2021
    10 Diduga Libatkan Oknum Ormas Pemuda, Fao'aro Gea Korban Pengeroyokan Minta Laporannya Ditindaklanjuti Polsek Rumbai
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan