www.siagakupas.com
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Selasa, 08 Oktober 2024
 
PJ Wali Kota Tebing Tinggi Apresiasi Rencana Sidang Isbat Nikah Terpadu Padang Bulan Desember Mendatang
Editor: | Kamis, 20-10-2022 - 00:58:04 WIB

TERKAIT:
   
 

SiagaKupas.com, Tebing Tinggi - Pj Wali Kota Tebing Tinggi Muhammad Dimiyathi mengapresiasi rencana kegiatan Sidang Isbat Nikah Terpadu yang akan dilaksanakan Pengadilan Agama Tebing Tinggi di Mal Pelayanan Publik (MPP) Kota Tebing Tinggi pada pertengahan bulan Desember mendatang.

Hal ini disampaikan Pj Wali Kota saat menerima kunjungan audensi Ketua Pengadilan Agama Tebing Tinggi, Dr. Hj Devi Oktari bersama Bank Syariah Indonesia (BSI) Tebing Tinggi, Kakan Kemenag Kota Tebing Tinggi Muhammad David Saragih dan para OPD yang terkait, Rabu (19/10/2022) di Rumah Dinas Wali Kota.

Menurut Pj Wali Kota, dengan adanya kegiatan ini nantinya, masyarakat yang sudah pernah menikah namun belum terdata akan merasa terbantu dan bisa melanjutkan admimistrasi data kependudukannya di Dinas Catatan Sipil.

"Dengan Sidang Isbat ini nantinya, Pemerintah Kota Tebing Tinggi melalui Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil akan mengeluarkan Kartu Keluarga dan Akte Kelahiran. Melalui Sidang Isbat Nikah Terpadu ini, sesuatu perkawinan telah syah dan secara syah dicatatkan di negara dengan dikeluarkanya buku nikah oleh Kementerian Agama," Jelas Pj Wali Kota.

Sementara, Ketua Pengadilan Agama Kota Tebing Tinggi, Devi Oktari menyampaikan, terkait Sidang Isbat Nikah Terpadu, mereka yang sudah pernah menikah tetapi tidak tercatat agar didaftarkan untuk di isbatkan pernikahannya.

"Kegiatan ini direncanakan akan dilaksanakan pertengahan bulan Desember tahun ini. Kita daftarkan dulu perkaranya, setelah itu kita umumkan, dan setelah itu baru kita sidangkan di Mal Pelayanan Publik Kota Tebing Tinggi tinggi," singkatnya.(hulu).



 
Berita Lainnya :
  • PJ Wali Kota Tebing Tinggi Apresiasi Rencana Sidang Isbat Nikah Terpadu Padang Bulan Desember Mendatang
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 14 Pengacara Dampingi Istri Korban Pembunuhan Sadis Adieli Zebua, Dan Resmi Buat Laporan Ke Polsek Tenayan Raya
    2 Lurah Pematang Kapau Tar Ajaman S.Sos Pekanbaru Serahkan Bantuan Sembako 943 paket melalui RT/RW
    3 Serah Terima Jabatan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir, 2021-2026
    4 Miris! Kebakaran Di Pasar Tua Puluhan Rumah Terbakar
    5 Pembunuhan Sadis Yang Terjadi di Pelalawan Seperti Adegan Film Horor
    6 Mayat Tinggal Setengah Badan di Pinggir Sungai Gangsal
    7 Kades Orahili Ulunoyo Sukadamai Ndruru Mendata Ulang Masyarakat Yang Menerima BLT Tahun 2021
    8 Kantor Desa Hilimbowowo Nisel
    Kantor Desa Hilimbowo Diduga Jadikan Tempat judi jenis pas (koncleng) Dengan Menggunakan Batu Domino
    9 Diduga Libatkan Oknum Ormas Pemuda, Fao'aro Gea Korban Pengeroyokan Minta Laporannya Ditindaklanjuti Polsek Rumbai
    10 Ketua PWOIN Kota Bitung, di Minta Dirut Rumah Sakit Budi Mulia Copot Seorang Security Inisial MM
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan