www.siagakupas.com
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Jum'at, 29 Maret 2024
 
Polres Karimun Polda Kepri melakukan Patroli, sambang dan penggalangan serta imbauan Prokes Dan Vaksinasi di Tempat Ibadah
Editor: | Minggu, 31-10-2021 - 20:57:29 WIB

TERKAIT:
   
 

Siagakupas.com, Karimun  – Polres Karimun dan Polsek Jajaran dalam rangka terciptanya situasi kamtibmas yang kondusif dan pencegahan covid-19 di wilayah hukum Polres Karimun Polda Kepri gelar Patroli, sambang, penggalangan, ajakan untuk Vaksin Covid-19, imbauan terkait Prokes dan kamtibmas pada tempat ibadah.

Selain itu dalam kegiatannya personel juga memberi bantuan masker kesehatan untuk Jemaah yang akan melaksanakan Ibadah dan menghimbau kepada Jemaah  yang belum melakukan vaksinasi sesuai arahan dari pemerintah agar segera melaksanakan, sehingga dapat memperoleh Kartu Vaksinasi dan ikut menekan penyebaran Covid 19 yang masih menjadi ancaman kita semua.

Salah Satu Pengurus Tempat Ibadah pada pelaksanaan kegiatan ini mengucapkan terima kasih atas patroli sambang karena merasa tenang, diayomi dan dilindungi oleh Polri, selain itu arahan serta himbauan yang disampaikan sangat bermanfaat untuk kita semua.

Kapolres Karimun AKBP Tony Pantano, SIK, SH ditempat terpisah menyatakan, Patroli, sambang, penggalangan, ajakan untuk Vaksin Covid-19, imbauan terkait Prokes dan kamtibmas pada tempat ibadah merupakan upaya preventif untuk menjaga kamtibmas agar tetap aman kondusif dan sebagai sarana untuk menyampaikan pesan dan himbauan kepada masyarakat dalam mengantisipasi potensi penyebaran Covid 19, oleh sebab itu kegiatan positif seperti ini agar terus ditingkatkan.

Mari kita sampaikan kepada seluruh keluarga dan sahabat-sahabat kita agar jangan takut untuk divaksin karena sebakin banyak masyarakat yang di vaksin maka semakin sedikit potensi penyebaran covid-19 dan hiraukan hasutan orang yang menyebarkan berita bohong juga jangan mudah terpropokasi, Ungkap Kasi Humas Polres Karimun IPDA Jordan Manurung. (R/Zubaidah)



 
Berita Lainnya :
  • Polres Karimun Polda Kepri melakukan Patroli, sambang dan penggalangan serta imbauan Prokes Dan Vaksinasi di Tempat Ibadah
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 14 Pengacara Dampingi Istri Korban Pembunuhan Sadis Adieli Zebua, Dan Resmi Buat Laporan Ke Polsek Tenayan Raya
    2 Lurah Pematang Kapau Tar Ajaman S.Sos Pekanbaru Serahkan Bantuan Sembako 943 paket melalui RT/RW
    3 Serah Terima Jabatan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir, 2021-2026
    4 Miris! Kebakaran Di Pasar Tua Puluhan Rumah Terbakar
    5 Mayat Tinggal Setengah Badan di Pinggir Sungai Gangsal
    6 Pembunuhan Sadis Yang Terjadi di Pelalawan Seperti Adegan Film Horor
    7 Kantor Desa Hilimbowowo Nisel
    Kantor Desa Hilimbowo Diduga Jadikan Tempat judi jenis pas (koncleng) Dengan Menggunakan Batu Domino
    8 Ketua PWOIN Kota Bitung, di Minta Dirut Rumah Sakit Budi Mulia Copot Seorang Security Inisial MM
    9 Kades Orahili Ulunoyo Sukadamai Ndruru Mendata Ulang Masyarakat Yang Menerima BLT Tahun 2021
    10 Diduga Libatkan Oknum Ormas Pemuda, Fao'aro Gea Korban Pengeroyokan Minta Laporannya Ditindaklanjuti Polsek Rumbai
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan